rss

Thursday, August 23, 2007

Web yang Terbuang

oleh: Tim Accenture

Banyak content bagus yang justru tidak terlihat saat dicari oleh searc engine umum

DALAM beberapa tahun terakhir ini "mesin pencari" (search engine)telah menjadi sumber lalu-lintas terpenting bagi situs web.Web juga telah menjadi salah satu sunber terpenting untuk informasi,utamanya untuk pengguna rutinnya.Oleh karena itu,mempublikasikan informasi di internet,mengatur agar dapat di cari dengan mudah melalui mesin pencari adalah salah satu cara terbaik untuk memaksimalkan hasil content Anda.
Sayangnya content yang berharga sering "tersembunyi" di sebagian besar situs.Dengan kata lain,content tersebut tidak dapat diakses dengan mudah melalui text link.Jumalah u tidak ada sama sekali.
Nilai potensial dari content langganan juga terbatas. Jika content langganan tersebut tersembunyi, link untungnya tidak akan terbentuk, con
tent itu tidak akan ada di situs pencarian, dan hanya akan menjangkau sebagaian kecil dari pelanggan potensialnya. Di artikel yang baru-baru terbit di editor & Publisher, Steve Outing mengatakan bahwa pemintaan bayaran untuk akses ke content oleh sejumlah situs berita adalah counter produktif. " sebenarnya ' hal-hal menarik yang diperkirakan layak untuk diminta bayaran hanya akan dapat diakses oleh para pengguna reguler situ-situs web individual itu. Situs pencari berita, yang mengirim banyak lalu-lintas pengguna keberbagai situs berita, tidak akan melihat atau menghubungkan para pengguna mereka ke
material-material tersebut."hal-hal yang mengakibatkan tersenbunyinya content dari Web.
1.content content yang peruntukkan para pegguna yang berlangganan atau membayar.
2.Informasi yang disimpan didalam database online.
3.Sistem self-help yang memerlukan pilihan sendiri pengguna
4.Content yang diamankan.
5.Halaman-halaman yang disaring karena alasan bisnis atau politik.

Contoh sederhana adalah eiu.com yang menawarkan produk penelitian kepada para pelanggan yang membeli hasil penelitian atau langganan majalahnya.Namun eiu.com tidak memberitahu kepada pelanggan tersebut bahwa isi mail dapat diforward' dan dilink oleh orang lain .Disamping itu, tidak ada 'ajakan' untuk mencari informasi atau penelitian yang relevan.Otomstis,bila tidak berminat,berarti tidak melanjutkan pencarian.



kalau Anda memiliki content yang jatuh dalam satu kategori di atas ini, atau yang tidak langsung tersedia melalui web karena alasan-alasan lain, mungkin ada celah yang besar antaara nilai potensi dari content tersebut dan nilai yang kini Anda dapat darinya.Mengenai content yang terbuang,dan mempublikasikannya diweb, dapat meningkatkan hasil investasi dari content secara dramatis.

Membuat content yang terbuang bermanfaat

Salah satu mesin pencari yang handal adalah yang digunakan oleh amazone.com. Pada saat mempertimbangkan untuk membeli buku, di bagian bawah dari halaman yang anda lihat menunjukkan siapa saja yang membeli buku tersebut, juga membeli buku yang lain. Dampak informasi tersebut membuat peminat buku untuk mempertimbangkan juga membeli buku yang menjadi anjuran tidak langsung dari pembaca lain.
Namun memang,seringkali ada seberapa halangan teknis yang harus dilalui supaya content dapat diindeks,dan seringkali ada beberapa alasan bisnis yang membuat content
harus di amankan. Sebagian besar dari content yang tersembunyi ada sistem database atau sistem penglolaan content. untungnya, alat-alat yang mengakibatkan tersembunyinya content juga dapat digunakan untuk membuat supaya content dapat dicari dengan mudah.
Contoh,content yang berada diweb-enabled database disembunyikan karena content itu tergantung pada keluhan dan pertanyaan dari pada pengguna. Salah satu cara untuk membuat content tersebut tersedia di web adalah dengan membuat laporan rangkuman tentang keluhan dan pertanyaan yang palinga umum.Sebuah laporan rangkuman dapat terdiri dari judul-judul bagian dan penjelasan singkat untuk setiap pemasukan database, serta link ke content yang terperinci. Karena laporan rangkuman adalah text dengan link, ia dapat diindeks dengan mudah.
content yang diamankan biasanya disembunyikan dengan sengaja dari web, dan berakibat nilainya juga menjadi terbatas. salah satu cara untuk menanggulangi masalah ini adalah membuat dua versi dari content: versi yang diamankan dan versi yang tidak.Prosees ini dapat dengan mudah dikerjakan menggunakan sistem pengelolaan content:
1.pemasukan pengelolaan content perlu mengandung sebuah pemasukan rangkuman untuk setiap halaman.
2.versi yang diamankan terdiri dari kepala bagian,informasi rangkuman,dan sebuah link ke versi yang diamankan.
3.Versi yang diamankan memuat seluruh halaman yang lengkap.
4.Sewaktu dipublikasikan,dua versi itu perlu dikeluarkan dan dipindahkan kedirektori yang diamankan dan yang tidak.
dengan melakukan hal tersebut, Anda dapat mengekspos versi conten yang terbatas ke Web supaya dapat diindeks oleh situs pencari.Sebagian contoh, situs majalah salon menggunakan halaman yang tidak diamankan sebagai teaser yang dapat menarik perhatian Anda.Kalau Anda seorang pelanggan, dengan mudah Anda dapat mengakses versi penuhnya. kalau Anda bukan pelanggan, Anda dapat memilih dari beberapa pilihan untuk melihat artikel penuhnya. Sebagai hasil, artike-artikel dari majalah tersebut muncul di google dan situs-situs pencari lainnya,dan menghalau para pembaca dan pelanggan potensial ke situs mereka.
Dengan menggunakan pendekatan ini, informasi yang terletak diarea yang diamankan, area situs web yang tersimpan, dan sistem self-help dapat diletakkan di versi yang dapat terlihat di web. Sebagai hasil,para pengguna Web dapat dengan mudah menemukan content Anda,meningkatkan lalu-lintas Web, dan memaksimalkan nilai dari content tesebut.

0 Komentar:


Post a Comment

Masukan komentar kamu

 
Sitemeter

Recent Comment

Followers