rss

Saturday, October 18, 2008

Cara cepat promosikan website


Mempromosikan website artinya menjadikan website lebih dikenal di dunia internet. Indikasi lebih banyak di kenal adalah trafik website semakin padat. Bagaimana agar Traffic website menjadi maksimum? berikut ini beberapa langkah yang bisa di lakukan antara lain:

  1. Mendaftarkan ke mesin-mesin pencai ternama seperti Google, Yahoo, MSN, AOL
  2. Bisa juga di daftarkan ke iklan baris pada penyedia jasa layanan iklan baris baik yang ada di dalam maupun luar negeri.
  3. Melakukan link exchange yaitu tukar menukar link dengan situs yang lain, hal ini akan sangat bagus dan website anda semakin di kenal oleh search engine dan mendapatkan ranking, optimization pada mesin pencari.
  4. Forum beriklan yang begitu banyak di internet akan menjadikan website juga semakin dikenal
  5. Untuk lebih menarik pengunjung, Anda bisa memberikan fasilitas yang bersifat gratis dan menghibur seperti free email, free card, tips trick, cerita humor, kuiz dsb nya. Selain itu juga Anda bisa memberikan media interaktif dengaan pengunjung seperti buku tamu, forum diskusi, link ke blog dll.
  6. jangan lupa sering mengupdate isi halaman web Anda sehingga pengunjung tidak bosan, dan akan sering berkunjung ke website Anda.
  7. Signature pada email. Anda bisa membuat signature email atau tanda tangan elektronik pada email sehingga ketika rekan Anda menerima email, secara otomatis link web Anda akan ikut terbaca, hal itu bisa sebagai iklan agar mengunjungi website Anda.





6 Komentar:

Anonymous said...

mantap bro...thanks...

Unknown on October 19, 2008 at 10:54 PM said...

Kalau saya lebih memilih Social bookmarking atau social directory yang lebih fokus kepada target pengunjung...
Gimana setuju ga nih...

Duan on October 20, 2008 at 11:28 AM said...

@Yopan Prihadi
saya setuju saja mas yopan tapi saya rasa itu masih kurang efektif!! thanks buat kunjugannya:)

Anonymous said...

nice tips. cm kalau blognya ad banyak pusing jg optimasikannya wahhha

Anonymous said...

nklnhjkl;

Gigihpw on May 10, 2009 at 1:02 AM said...

Thanks mas,kebetulan lagi bikin blog baru nie..Mas,Page Rank itu Updatenya Tiap kapan?


Post a Comment

Masukan komentar kamu

 
Sitemeter

Recent Comment

Followers