rss

Wednesday, October 1, 2008

Cara pasang widget sharethis pada blogspot


Memasang sharethis pada blogspot sangatlah perlu, apa lagi jika pengunjung sangat memerlukan konten tersebut. Sharethis ini mirip dengan bookmarks yang sering Anda jumpai di beberapa blog, hanya saja sharethis button ini lebih praktis dan lebih lengkap. Untuk memasang sharethis button ini ikuti beberapa langka berikut ini:

  • masuk kealamat http://sharethis.com lakukan registrasi terlebih dahulu jika belum terdaftar. login ke blog klik->layout->add page element copy paste kodenya dan simpan.
untuk memasang widget sharethis ini pada setiap postingan langkahnya sebagai berikut:
klik ->layout->Edit Html-> berikan tanda centang pada kotak kecil sebelah kanan, dan cari kode dibawah ini. setelah Anda menemukan kode di bawah, copy paste kode widgetnya dan simpan persis di dibawah kode ini.

<b:if cond='data:post.showBacklinks'>
<a class='comment-link' expr:href='data:post.url + "#links"'><data:top.backlinkLabel/></a>
</b:if>
</b:if></span></p>

bisa juga di bawah kode ini:

<!-- quickedit pencil -->
<b:include data='post' name='postQuickEdit'/>
</span></p>

jangan lupa di simpan.!!



3 Komentar:

Anonymous said...

sip mantap...tapi ini bikin berat ngak bro.

Anonymous said...

lumayan juga bro:)

hery on October 31, 2009 at 12:47 AM said...

wah, makasih bro udah mau berbagi ilmunya, kebetulan saya juga mau pasang nih di blog baruku.

Kalau ada waktu, mampir ya?


Post a Comment

Masukan komentar kamu

 
Sitemeter

Recent Comment

Followers